Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

Membuka Aliran air kali Ciranjeng yang tertutup sampah

Gambar
(Sabtu,26 Oktober 2019) Sabtu pagi Keluarga Besar FKPPI Citeureup telah membuat jalur air yang tersumbat sampah yang berasal dari lingkungan sekitar atau dari warga luar yang sengaja membawa sampah untuk di buang sambil melalui jalur tersebut. Saluran air kali ciranjeng yang tersumbat oleh sampah tersebut membuat air kali ciranjeng menjadi kotor dan mengeluarkan aroma tidak sedap bagi pejalan kaki mau pun warga yang mau meminta pelayanan ke halaman kantor kecamatan. "Nyamuk akan berkembang biak dengan cepat dan bisa menjadi sarang yang sangat subur untuk perkembang biakan nyamuk, di kala aliran air sungai ataupun kali yang  ada di sekitar yang terhambat saluran airnya oleh sampah yang di produksi oleh rumah tangga yang sengaja di buang." Tegas dari Sekretaris fkppi citeureup pak rudy s ismet yang menjadi kabid penguatan lingkungan sosial juga di kab.bogor. Ketua fkppi menyampaikan, "ini hanya program dalam rangka memperingati hari sumpah pemuda ke 91th, dimana s
Gambar

DPRD Jabar mengusulkan Kabupaten Bogor menjadi salah satu yang akan menjadi calon otonom daerah

Gambar
(Humas DPRD Jabar/Alan K) (Selasa,08/10/2019). Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jawa Barat akan mengusulkan 6 calon daerah otonom baru (CDOB) di Jawa Barat. Hal itu disampaikan anggota DPRD Jawa Barat Abdul Hadi saat ditemui di Gedung DPRD Jawa Barat, Jalan Diponegoro, Kota Bandung, Selasa, 8 Oktober 2019. Abdul Hadi menjelaskan, dengan adanya DOB ini bertujuan agar pelayanan publik lebih dekat dengan masyarakat. Selain itu, dengan hadirnya DOB ini diharapkan pemerintah baru ini mampu lebih fokus mengelola warganya dalam upaya meningkatkan taraf kesejahteraan masyarakat. Tahun ini, lanjut dia, Pemerintah Provinsi Jawa Barat sesuai dengan RPJMD Jawa Barat yang direvisi akan mengusulkan 6 calon DOB di Jawa Barat. Namun, saat ditanya lebih rinci daerah mana saja yang akan diusulkan menjadi calon DOB, Abdul Hadi belum menjelaskannya. “Pada saat audiensi dengan Forkoda PP DOB itu, hampir semua anggota fraksi yang turut hadir memberikan tanggapan positif. Tahun ini kami akan

Penyempitan ruas jalan oleh oknum

Gambar
(03/10/2019).  Kaki lima adalah para pedagang yang biasa menjajakan dagangannya di bahu2 jalan yang strategis. Biasanya para pedagang ini di lindungi oleh beberapa oknum yang meraup keuntungan untuk pribadi dengan dalil lingkungan atau pun keamanan. pada awalnya kami mencoba menggali informasi kepada pedagang gorengan, "saya telah mengantongi izin berjualan dari lingkungan(RT) dan Polsek." Tegasnya. Lalu kami pun menghampiri pedagang bubur yg tepat ada di central A&W, beliau pun menjawab dengan nada terbata-bata "saya di izinkan oleh pak RT. Dan memberi bulanan sama beliau yang katanya untuk koordinasi dengan polsek untuk lapak, kalo listrik sama kang (RB) dari karang taruna."tegasnya. Kali ini kami melihat dan memantau apa yang terjadi di depan Resto A&W di jalan pahlawan & Mayorokingjaayaatmadja di central citeureup, dimana para pedagang ini mengakui bahwa mereka berkoordinasi dengan lingkungan (RT/01) untuk bisa berjualan didaerah tersebut. P

Baksos dalam rangka HUT FKPPI ke-41th dengan Danramil Citeureup

Gambar
(18/09/2019)Rabu. Kali ini FKPPI Citeureup bersama dengan anggota TNI, BPBD Bogor dan beberapa himpunan/forum/komunitas pecinta Lingkungan yang bergerak dalam bidang sosial tengah membersihkan sungai di daerah cilebut kab.Bogor. FKPPI adalah organisasi satu satunya yang diberikan kepercayaan untuk ikut dalam kegiatan  sosial tersebut di bawah komando Danramail Citeureup. "Saya sangat berterima kasih banyak kepada pak Danramil Citeureup yang telah memberikan kami suatu ilmu yang sangat berharga di luar wilayah tutorial FKPPI Citeureup dalam bentuk membangun rasa peduli terhadap lingkungan khususnya kebersihan."tutur dari sekretaris FKPPI Citeureup (Rudy S Ismet). "Pagi hari kami berkumpul di koramil, kami merasa bangga ketika pak Danramil mengajak seluruh FKPPI Citeureup untuk naik motor dan kompoy dari Citeureup menuju lokasi di cilebut. Ini lah pembina yang kami sangat harapkan, kami tidak pernah merasa ada sedikit pun keraguan maupun batasan dalam keseharian. Kami

BAKSOS FKPPI CITEUREUP DI KORAMIL

Gambar
(15/09/2019). Fkppi Citeureup telah menepati janjinya tuk menjalankan program Baksos dalam rangka HUT FKPPPI KE-41tahun. Setelah sebelumnya melakukan baksos di POLSEK Citeureup minggu lalu kini 37 Anggota FKPPI Citeureup melaksanakan baksos di Koramil Citeureup. Patut kita acungi jempol buat organisasi anak-anak dari TNI-POLRI di citeureup ini, karna bisa menjadi panutan untuk yang lainnya. Team kami pun menghampiri sekretaris FKPPI Citeureup untuk menanyakan kenapa program kerja mereka tidak di tembuskan ke tingakat kabupaten agar BUPATI dan jajarannya bisa membantu setiap kegiatan yang akan di laksanakan oleh fkppi ini ?. Jawaban simple sekaligus mengejutkan dari ketua rayon (Hambali) dan sekretaris rayon (Rudi/Baonk) "setiap kegiatan yang kita lakukan hanya untuk mencari amal ibadah serta ini semuakan untuk kepentingan umum khususnya dimana nanti kita juga yang merasakan kenyamanannya " tutur mereka sambil bekerja dan sibuk membersihkan akses jalan dan saluran irigasi di

HUT FKPPI yang Ke-41 Tahun

Gambar
Minggu 08/09/2019. Membersihkan serta mengecek saluran pembuang air yang ada di polsek citeureup. Keluarga Besar FKPPI Citeureup-babakan Madang di bawah pimpinan Bpk.Hambali,SH selalu menginstruksikan kepada tiap anggotanya untuk selalu bisa menjadi organisasi yang baik dan berbudi luhur. Seakan menjadi dua serangkai yang sulit di pisahkan dan telah menjadi barometer untuk organisasi lainnya, di bantu oleh Sekretaris FKPPI Citeureup-Babakan Madang Rudi S Ismet atau lebih di kenal dengan panggilan Kang Ba'onk ini selalu mengadakan kegiatan- kegiatan bermoral, berkeadaban, berbudi serta memberikan contoh peranan berorganisasi yang baik. Dalam memasuki satu tahun perjalanan Jabatan Ketua FKPPI untuk 2 kecamatan ini. FKPPI Citeureup-Babakan Madang ini mungkin sudah banyak memberikan gaung dan eksistensinya di dalam menjaga stabilitas keamanan, persatuan serta kesatuan baik dalam berorganisasi maupun dalam kehidupan bermasyarakat. FKPPI Citeureup-Babakan Madang kali ini mengadaka
Gambar
Internal Partai Golkar kian memanas. Kantor DPP partai berlambang pohon beringin itu dijaga ratusan orang berseragam Angkatan Muda Partai Golkar (AMPG) lantaran isu musyawarah nasional (munas) untuk memilih ketua umum baru. Massa telah berada di kantor DPP Partai Golkar di Jalan Anggrek Nelly Murni, Slipi, Jakarta Barat, sejak sepekan lalu. Namun, Selasa (20/8/2019) ini jumlah mereka berlipat. Diperkirakan 400-700 orang berada di sekitar kantor DPP. Tidak hanya melarang, orang-orang berseragam AMPG itu juga mengintimidasi kader serta pengurus yang hendak masuk kantor DPP. Mereka berdalih sedang menjaga kantor tersebut. Salah satu pengurus yang dihadang, yakni Wakil Ketua Umum Bidang Pemuda DPP Partai Golkar yang juga Wakil Ketua Umum AMPG Bidang Pemuda dan Olahraga Nofel Saleh Hilabi. Internal Golkar Memanas, Kantor DPP Dijaga Angkatan Muda Partai Golkar By  Riznal Faisal  on Rabu, 21 Agustus 2019 - 10:34 indopos.co.id  – Internal Partai Golkar kian me

KATANA KARBAR

Gambar
Selasa (13/08/19) Relawan Kelurahan Karang Asem Barat (KATANA) kec. Citeureup melakukan pembentukan kepengurusan untuk kedua kalinya. Pemilihan cukup alot yang pada akhirnya terpilih lah ketua lama untuk meneruskan kembali kinerjanya di periode ini. Kelurahan karang asem barat adalah kelurhan yang berpotensi bencana Banjir dan Longsor, maka dari itu perlu perhatian dari masyarakat untuk ikut andil dalam mencegah maupun menangani ketika terjadi bencana sampai ke sesudah bencana. Struktural KSB KATANA terpilih di periode tahun ini  di kelurahan karang asem barat kec.citeureup yaitu ; Ketua           : Johan sekretaris   : Yuni bendahara : Mimi keterlibatan karang taruna pun telah di padukan agar menjadi penyegar dalam setiap sosialisasi pengurangan resiko bencana dan seluruh seluruh proker dari KATANA itu sendiri. Seperti yang di sampaikan oleh Lurah Karang Asem Barat pak Bangun berharap di bentuknya KATANA ini dengan harapan dapat mengurangi resiko bencana di kelurahan kar

RAPAT KOORDINASI KARANG TARUNA SEKECAMATAN CITEUREUP

Gambar
Rapat Koordinasi karang Taruna kec. Citeureup dengan Karang Taruna Kelurahan &  Desa se-kecamatan Citeureup berlangsung dengan hikmat dengan di hadiri langsung oleh Camat Citeureup, walaupun di hari libur. Ketua karang taruna kec.citeureup (Ahmad Alfasi) berharap kepada seluruh karang taruna di tiap kelurahan/desa se-kecamatan citeureup dapat menjalin komunikasi dengan baik dengan pihak pihak instansi maupun petusahaan yang ada diwilayahnya dan bisa saling membantu bahkan mengisi kekurangan demi kekurangan yang ada di desa atau kelurahan khususnya di kec.citeureup. Dimana visi misi para pemuda/i untuk mengangkat kesejahteraan perekonomian penduduk lokal khususnya merupakan harapan bersama. Seperti yang di utarakan program kerja utama ketua karang taruna karang asem barat (kang Fuad) dari  kelurahan karang asem barat, secara garis besar bahwasanya karang taruna bukan hanya bermitra dengan instansi pemerintahan akan tetapi harus bisa menjadi mitra perusahaan - perusahaan bahkan m

SEJARAH FKPPI ?

Gambar
Pada kali ini kami mengangkat berita dimana banyak masyarakat tidak tahu atau merasa bingung dikarenakan di tiap kecamatan ataupun kota dsb sering melihat ada dua kepemimpinan di organisasi FKPPI. Semua di karenakan masyarakat hanya mengetahui bahwa organisasi anak anak dari TNI/POLRI ini adalah FKPPI. Untuk lebih lanjut kami coba kupas tuntas sejarah FKPPI terlebih dahulu ? Pada Munas ke VII PEPABRI tanggal 20 Juni 1977 di Asrama Haji Bukit Duri Jakarta Selatan, utusan PEPABRI Sumatera Utara mengusulkan dibentuknya wadah Generasi Muda dengan nama P4 ABRI (Persatuan Putra Putri Purnawirawan ABRI), di Medan sudah ada organisasi ini yang dipimpin oleh Surya Paloh. Utusan PEPABRI Jawa Tengah menolak usulan ini dengan alasan perlu lebih serius menangani masalah kesejahteraan anggota PEPABRI. Pada Munas ini Yoseano Waas hadir sebagai peninjau. Pada tanggal 7 Agustus 1977, Yoseano Waas, Surya Paloh, Agus Santoso, Tjokro Suprianto, Karel Waas, Capt. Haribowo dan Wisnu Batubara meng

BNPB tegaskan simulasi harus sampai tingkat keluarga

Gambar
*Ka BNPB Tegaskan Pentingnya Simulasi Bencana Sampai Tingkat Keluarga* 03 August 2019         Kepala BNPB Letjen Doni Monardo didampingi Bupati Pandeglang Hajjah Irna Narulita, S.E., M.M. meninjau lokasi dampak gempa di Desa Panjang Jaya Kec Mandalawangi, Kab Pandeglang 3 Agustus 2019. Turut bersama rombongan Sestama BNPB Harmensyah, Deputy RR BNPB Ir Rifai MBA, Deputy Logistik BNPB Prasinta, Deputy Strategi Wisnu B Widjaja, Danrem 064/MY Kolonel Inf Windiyatno dan Staf Khusus Kepala BNPB Egy Massadiah. Mengingat kawasan pantai selatan Banten rawan gempa dan berpotensi tsunami mantan Danjen Kopassus itu mengajak semua warga mahami bahwa betapa pentingnya melakukan latihan kebencanaan secara rutin. "Latihan dan simulasi kebencana harus sampai menyentuh tingkat paling bawah, yaitu tingkat keluarga. Termasuk juga kepada anak anak sekolah sekolah," pesan Doni kepada warga masyarakat. Menurut Doni, latihan ini diinisiasi pemda setempat dan harus menjadi kewajiban ruti

Penguatan Lingkungan Sosial

Gambar
Salah satu program kerja PLS (Penguatan Lingkungan Sosial) di kecamatan Citeureup dimana para pandalisme atau para pelaku pencoret dinding diarahkan ke hal yang lebih berguna dan bermanfaat lagi. Pemerintahan kabupten bogor selalu mencari solusi bagaimana mengatasi kenakalan pelajar / komunitas anak funk / anak jalanan dan dalam hal tersebut Dinas Sosial pun telah membentuk relawan, satgas maupun paguyuban untuk ikut trus mencari solusi atau jalan keluar. Tepatnya di daerah sanja Ketua RW.006 Bpk. Rusmana berkoordinasi dengan DUTA PLS Kab.Bogor Bpk Rudi Setiawan Ismet telah banyak merubah pola pikir dan cara pandang  beberapa komunitas anak funk dan para pandalisme di kec. Citeureup. Kali ini beberapa anak funk yang kebetulan asli dari daerahnya di berikan ruang arahan dan bimbingan supaya dalam membangun citra kepribadian mereka dimana kearifan lokal maupun prilaku komunitas anak funk agar bisa di terima oleh masyarakat dan berguna bagi lingkungan setempat. Pada hari sela
Gambar
Pelantikan Destana Cibungbulang - Bogor. Pada hari Jum'at, tanggal 26 juli 2019. Desa cibungbulang telah selesai dilantik oleh para pengurus Destana Kab.Bogor yang di hadiri pula oleh BPBD dan  sejumlah Tokoh-tokoh setempat. Harapan dari pembentukan ini mengacu pada sosialisasi bagaimana cara memgurangi resiko bencana serta menanggulangi bencana di desa cibungbulang. BPBD berharap kepada Destana agar trus berkembang dan menjadi pionir terdepan dalam membangun desa yang tangguh terhadap bencana serta memberikan edukasi terkait pengurangan resiko bencana di daerah yang di akibatkan terganggunya ekosistem kehidupan sekitarnya yang di lakukan oleh tangan-tangan manusia baik yang di sengaja maupun yang tidaj di sengaja. (RudyBaonk)
Gambar
Destana adalah Desa Tangguh Bencana. Dimana para relawan di latih khusus untuk mengurangi resiko bencana alam di tiap wilayahnya khususnya desa/kelurahan tempat para relawan tinggal. Destana terlahir dari BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah). Maka daru itu sering di sebut sebagai anak dari BPBD. (RudyBaonks)