Sungai Cikidang & Sungai Citanduy Meluap

Banjir Melanda Sejumlah Wilayah di Tasikmalaya
(Red ; Rudi S Ismet)
Jum'at 19 juni 2020




Tasikmalaya, sebanyak lima kampung di Kecamatan Sukaresik dan wilayah lainnya di Kecamatan Cikatomas, Kabupaten Tasikmalaya, direndam banjir. Banjir di Sukaresik ini terjadi setelah air Sungai Cikidang dan Sungai Citanduy meluap serta intensitas hujan yang cukup tinggi.

Sebanyak kurang lebih 500 rumah warga kini terendam.

Bahkan beberapa Jembatan dan Jalan pun ikut rusak sehingga tidak bisa di gunakan lagi oleh pengendara maupun pejalan kaki.



Hingga berita ini diturunkan, belum ada laporan korban jiwa dari bencana yang terjadi.

(Red : Rudy S Ismet)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

HUT FKPPI yang Ke-41 Tahun

Pemerintah Pusat Awasi Empat Provinsi Kasus Penularan Covid Tertinggi

Oknum RT Penanggung Jawab Atas ahli Fungsikan Trotoar di Depan Resto A&W dan Kemacetan di Griya Toserba Citeureup